Senin, 03 Oktober 2011

Model Data Logika

Model Data Logika (MDL) adalah suatu teknik untuk menjelaskan dengan baik struktur informasi bisnis dan aturan-aturan sebagai masukan pada proses perancangan basis data. 
MDL 01 -> Mengidentifikasikan entity utama
MDL 02 -> Menentukan hubungan antar entity
MDL 03 -> Menentukan kunci primer dan alternatif
MDL 04 -> Menentukan kunci tamu
MDL 05 -> Menentukan kunci aturan bisnis
MDL 06 -> Penambahan atribut bukan kunci
MDL 07 -> Validasikan aturan normalisasi
MDL 08 -> Menentukan domain
MDL 09 -> Menentukan operasi pemicuan
MDL 10 -> Menggabungkan pandangan para pemakai
MDL 11 -> Integrasi dengan model data yang ada 
MDL 12 -> Analisis untuk kestabilan dan pertumbuhan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar